8/19/09

Soekarno dan Kecoa

Saya baru tahu ya dari buku itu, kalau Soekarno pas SMA di Surabaya indekost di Rumah Pak Cokro (HOS Cokroaminoto). Pak Cokro adalah orang yang Bung Karno Kagumi, Pak Cokro mengajarkan kebaikan hanya apa yang ada pada dirinya, bukan apa yang sebaiknya.... bukankah ini prinsip keteladanan?

Bung Karno muda tidak menginap di kamar berkamar mandi dalam, dengan sajian bolu Oreo atau Lumpia Boom. Kamarnya hanyalah kamar bertikar tak berbantal dan tak berkasur, dari triplek, tanpa lampu dan tanpa pintu. Menggunakan 'dian' untuk belajar dan ditemani kecoa beliau tidur.

No comments:

Post a Comment